logo

Advokasi

Dinamika dalam transaksi properti terkadang menimbulkan permasalahan yang dapat merugikan salah satu pihak. Tim kami berkomitmen membantu menyelesaikan sengketa properti klien dan memberikan pemahaman yang komprehensif terkait permasalahan transaksi properti yang dihadapi.

Layanan Kami meliputi:

Konsultasi permasalahan yang dihadapi klien terkait transaksi properti dan memberikan advice terbaik dari sudut pandang yang komprehensif.

Mewakili klien dalam hal penyelesaian sengketa di luar pengadilan, mulai dari pengajuan tuntutan, somasi, serta pertemuan dan negosiasi dengan pihak pengembang dalam rangka mempertahankan hak klien.

Mewakili klien dalam hal penyelesaian sengketa secara litigasi.